Warta Kegiatan

Gubernur Tatap Muka Dengan Kepala Sekolah SMA/SMK/MA/SLB, Komite Dan Dewan Pendidikan

PANGKALPINANG - Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Erzaldi Rosman hari ini berdialog dan bertatap muka dengan lebih dari 100 Kepala Sekolah tingkat SMA/SMK, MA, SLB, Komite sekolah, Dewan Pendidikan Bangka Belitung serta jajaran Dinas Pendidikan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung hari ini Senin (06/06/2017) di Gedung Mahligai Rumah Dinas Gubernur, Air itam Pangkalpinang.

Pages

Subscribe to RSS - Warta Kegiatan