Artikel

19 Jul 2016 | Bangka Pos

Kepala Dinas Pendidikan Kota Pangkalpinang, Edison Taher mengatakan kegiatan mengantar anak ke sekolah diharapkan dapat menyamakan persepsi antara pihaksekolah dengan orangtua murid. "Selain melaksanakan...

19 Jul 2016 | Bangka Pos

Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Rustam Effendi meminta agar Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) atau Masa Orientasi Siswa (MOS) tidak boleh ada unsur kekerasan kepada siswa-siswa baru. Oleh karena itu, gubernur minta kepada...

19 Jul 2016 | Bangka Pos

  Sebanyak 224 siswa baru SMAN 1 Muntok, Bangka Barat mulai mengikuti kegiatan belajar mengajar, Senin (18/7/2016) pagi. Kegiatan belajar mengajar diawali pelaksanaan upacara bendera yang digelar di halaman ...

19 Jul 2016 | Bangka Pos

Dinas Pendidikan Provinsi Bangka Belitung akan memberikan sanksi administrasi bahkan pergantian kepala sekolah bagi sekolah yang masih melakukan perpeloncoan bagi siswa baru. Penegasan ini disampaikan...

12 Jul 2016 | Bangka Pos

Baru dua jam dibuka, pendaftaran Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) jalur Mandiri Universitas Bangka Belitung (UBB) secara “offline” sudah meledak, puluhan alumni SLTA antri mendaftar “offline”, Senin (11/07/2016). Sebelumnya...

12 Jul 2016 | Bangka Pos

Kepala Dinas Pendidikan Kota Pangkalpinang, Edison Taher mengatakan mulai Senin (11/07/2016) hingga Kamis (14/07/2016) sedang berlangsung proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kota Pangkalpinang...

12 May 2016 | Bangka Pos

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Anies Baswedan mengumumkan bahwa Indeks Integritas Ujian Nasional (IIUN) 2016 untuk SMA dan Sederajad secara umum mengalami peningkatan. “Rata-rata Indeks Integritas UN SMA...

12 May 2016 | Bangka Pos

Lembar Jawaban Ujian Nasional(LJUN), sistem Paper Based Test (PBT) SMP kota Pangkalpinang diserahkan seluruhnya ke panitia Diknas Provinsi Kepulawan Bangka Belitung (Babel). Kasi Kurikulum Pendidikan Sekolah Menengah (PSM),...

12 May 2016 | Bangka Pos

12 May 2016 | Bangka Pos

sorak-sorak gembira para siswa SMANSA Pangkalpinang merayakan kelulusannya terdengar di gedung serba guna PT Timah Persero Tbk, Rabu (11/5/2016) sore. Sorak para siswa pada pelaksanaan acara pisah kenang sector 16SMAN 1 Pangkalpinang...

Pages